Cara Setting Grup WA Hanya Admin Yang Bisa Chat

Saat ini para pengguna jika ingin melakukan  komunikasi via ponsel. Lebih memilih menggunakan aplikasi whatsApp. Mengingat dengan menggunakan aplikasi tersebut tentunya dapat menghemat pulsa. Aplikasi whatsApp memiliki fitur yang beragam salah satunya adalah grup WA dimana terdapat Cara setting grup wa hanya admin yang bisa chat.

Hal ini digunakan untuk meminimalisir chat dari  para anggota grup yang tidak penting. Inilah fitur lain yang dimiliki oleh aplikasi whatsApp. Fasilitas tersebut  yaitu dengan membuat grup hingga lebih dari 300 anggota.

Adanya grup merupakan tempat bertemu secara virtual untuk menyampaikan sejumlah informasi. Biasanya informasi tersebut bersifat sangat krusial. Menurut website resmi dari whatsApp untuk membuat sebuah grup di WA sangat simple asalkan Anda mengikuti panduan yang sudah tertera pada sistem. Cara yang harus Anda lakukan dari robotandro.com

1. Ubahlah Setting Admin Grup

Biasa sebuah grup pada whatsapp akan melakukan beberapa obrolan kepada anggota lain. Nah, itulah yang terkadang menimbulkan sebuah kebisingan grup dan pada akhirnya mereka yang tidak nyaman akan left  atau meninggalkan dari grup tersebut. Pastinya Anda tidak menginginkannya bukan?

Jika Anda sebagai admin, maka dapat dengan mudah untuk mengubah settingan tersebut. Biasanya agar hanya admin yang bisa chat merupakan sebuah grup dari penjualan atau grup kelas menulis. Admin akan mengubah setting grup pada jam dan waktu tertentu untuk melakukan share job atau produknya.

Baca juga Cara Membuat WhatsApp Baru dengan Nomor yang Sama

2. Mengubah Settingan  Grup dan Edit Info Grup

Bagi Anda yang bertugas sebagai admin grup jika ingin para anggota dapat untuk mengedit info dalam grup  ada beberapa langkah yang harus Anda lakukan yaitu ikutilah petunjuk berikut ini:

  • Silahkan Anda buka aplikasi whatsApp Anda
  • Kemudian buka grup Anda
  • Lalu silahkan tekan subjek grup
  • Atau pilihan lain Anda tekan dengan menahan grup pada ‘chat’
  • Selanjutnya Anda dapat klik opsi
  • Terdapat opsi pilihan info grup
  • Lalu setting grup
  • Terakhir edit grup
  • Lalu tekan Ok

Cukup mudah bukan?pastinya jika Anda mengikuti panduan hal itu akan sangat simple. Hal Ini perlu dilakukan oleh admin grup demi kelancaran sebuah grup. Barangkali dengan salah satu anggota yang dapat membantu admin.

Masalah dalam grup teratasi, tentunya admin butuh teman untuk membantu dalam share informasi atau bertugas untuk merekrut anggota. Supaya admin utama tidak merasa kewalahan dalam mengatur tugasnya.

Baca juga Cara Membuat Stiker WA Foto Sendiri Tanpa Aplikasi

3. Mengubah Settingan  Grup  untuk Notifikasi

Selain hanya admin yang bisa chat ternyata  admin juga memiliki sejumlah kewenangan dalam mengatur kenyamanan dalam grup. Salah satu wewenang tersebut adalah mengubah pengaturan dalam menerima notifikasi, caranya adalah sebagai berikut:

  • Pertama silahkan Anda buka grup WhatsApp Anda
  • Jika Anda sudah membuka, maka tekan subjek pada grup
  • Untuk jalur pintas lain Anda dapat tekan dan tahan nama anggota grup  dan tab “Chat”
  • Lalu silahkan Anda klik pilihan opsi lainnya
  • Kemudian muncul Info grup.
  • Tekan settingan grup
  • Terakhir kirim pesan
  • Anda dapat mengizinkan semua anggota atau hanya admin yang bisa berkirim pesan ke dalam grup
  • Lalu tekan OK

Perlu Anda ketahui, para anggota grup jika ingin berkirim pesan bisa lewat personal atau dapat menghubungi anggota serta admin grup. Semua ini dilakukan agar tindak kejahatan dapat diatasi. Jika mendapatkan sebuah undang misterius Anda sebagai admin bisa melaporkan nomor tersebut.

4. Cara Melaporkan Grup atau Kontak WA

Sebagai admin Anda bertanggung jawab terhadap kenyamanan semua anggota grup. Admin berhak untuk melaporkan anggotanya lewat kontak. Anda pun dapat melacak informasi melalui profil dengan cara sebagai berikut:

  • Silahkan Anda buka chat pada WA
  • Lalu tekan nama anggota pada grup Anda
  • Kemudian buka informasi biodata anggota grup
  • Gulir ke bawah kemudian klik laporkan kontak atau grup
  • Atau Anda dapat mengunjungi website resmi di https://faq.whatsapp.com/

Nah, bagaimana?apakah Anda sudah mulai paham dalam hal melaporkan anggota yang sudah bermasalah?cukup dengan mengakses website resmi anda telah menemukan solusinya. Anggota yang bermasalah dapat mengganggu ketenangan para peserta lainnya.

Itulah informasi yang bisa Anda dapatkan jika ingin menjadi seorang admin grup. Dengan adanya admin grup, maka grup WA Anda menjadi lebih aman dan terkondisikan. Ternyata cara setting grup WA hanya admin yang bisa chat mudah untuk dilakukan.

Baca juga Cara Membuat Stiker WA Foto Sendiri

Bagaimana?apakah Anda ingin menjadi admin grup?tentunya sudah siap dengan para peserta yang terkadang ribet untuk diatur. Nah, dengan cara atur grup adalah solusi yang tepat.

Berbekal dengan panduan dan ulasan ini tentunya Anda akan terbantu. Disini pun juga tersedia cara untuk melaporkan ke laman website. Bagi  para anggota yang ternyata melakukan tindak cyber crime.

Check Also

Permainan yang Viral di Tiktok

Permainan yang viral di tiktok – Di saat sedang gabut atau enggak ada kegiatan, biasanya …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *